Lakukan layanan pemeriksaan COVID-19 dengan promo Rapid Swab Antigen Abbot Panbio Test COVID-19 di Klinik Vaksinasi Vaxcorp dengan harga swab antigen Rp135.000,-
Meningkatnya jumlah kasus COVID-19 membuat kita harus semakin waspada terhadap penyebaran infeksi ini. Oleh karena itu berbagai cara dilakukan demi mencegah penyebaran COVID-19, salah satunya adalah dengan melakukan pemeriksaan COVID-19. Pemeriksaan ini bertujuan untuk memastikan bahwa Anda dalam kondisi sehat.
Salah satu jenis pemeriksaan yang bisa Anda lakukan adalah rapid test antigen Abbot Panbio. Pemeriksaan ini mirip dengan rapid swab antigen pada umumnya karena durasi pemeriksaan yang cepat dan sampel yang menggunakan lendir dari nasofaring (hidung). Hanya saja pada pemeriksaan ini, pengambilan sampel tidak akan sesakit pengambilan sampel swab antigen pada umumnya. Karena dengan rapid swab antigen abbot panbio hanya membutuhkan pengambilan sampel sekitar 2 cm dari lubang hidung yang mana tidak akan terlalu dalam. Jadi pasien akan merasa lebih nyaman pada pemeriksaan ini.
Oleh karena itu rapid swab antigen Abbot Panbio di Klinik Vaksinasi Vaxcorp ini sangat cocok bagi Anda yang terganggu dengan rasa sakit pada saat pengambilan sampel pemeriksaan COVID-19, pertama kali melakukan pemeriksaan COVID-19 ataupun untuk anak-anak.
Hal lain yang membedakan swab antigen Abbot Panbio ini adalah durasi pemeriksaannya yang sangat cepat. Jika umumnya swab antigen membutuhkan waktu pemeriksaan 30-60 menit hingga hasilnya keluar, pada swab antigen Abbot Panbio, pemeriksaan ini hanya memerlukan waktu 15 menit hingga hasil uji keluar. Jadi pemeriksaan ini termasuk salah satu jenis pemeriksaan yang sangat cepat.
Selain itu, pemeriksaan swab antigen saat ini telah menjadi persyaratan untuk bepergian ke luar kota sehingga pemeriksaan COVID-19 ini cukup penting untuk dilakukan.
Terdapat beberapa kondisi yang membuat seseorang direkomendasikan untuk melakukan rapid swab antigen Abbot Panbio ini, yaitu:
Dalam pemeriksaan COVID-19 yang satu ini, pasien tidak perlu melakukan persiapan khusus. Namun pasien harus menerapkan protokol kesehatan selama periksaan untuk mencegah penyebaran COVID-19. Adapun protokol kesehatan yang dapat membantu mencegah COVID-19 sesuai dengan rekomendasi Kementerian Kesehatan RI, antara lain:
Pemeriksaan swab antigen Abbot Panbio di Klinik Vaksinasi Vaxcorp, Jakarta Utara ini menggunakan teknik swab (usap) dalam pengambilan sampelnya. Jadi teknik yang digunakan memang mirip dengan pemeriksaan swab antigen atau swab PCR. Namun berikut tahapan pemeriksaan rapid swab antigen Abbot Panbio, yaitu:
Visi:
Membangun ekosistem pelayanan kesehatan preventif untuk meningkatkan kesehatan, keamanan, dan kualitas hidup masyakarat Indonesia.
Misi: