SehatQ
SehatQ Profile
|
|
|
Tidak Tersedia
Paket Healthy Travel 5 di Klinik dan Laboratorium Telkomedika

Paket Healthy Travel 5 - Klinik dan Laboratorium Telkomedika


Layanan Tidak TersediaCari layanan kesehatan lain di kategoriVaksin Dewasa

Deskripsi

Paket Healthy Travel 5 di Klinik dan Laboratorium Telkomedika

Klinik & Laboratorium Telkomedika menyediakan promo paket healthy travel 5 dengan seharga Rp 1.499.999,- paket ini meliputi :

  • Rapid Swab Antigen Test COVID-19
  • Vaksin Influenza
  • Hematologi lengkap
  • Vaksin Pneumonia

Informasi Pemeriksaan

  • Paket yang telah dibeli tidak dapat dikembalikan (non-refundable)
  • Setelah menyelesaikan pembayaran, Anda akan mendapatkan voucher untuk ditukarkan di hadapan petugas Faskes saat akan melakukan pemeriksaan
  • Voucher berlaku 2 (dua) minggu sejak pembelian
  • Silahkan melakukan booking terlebih dahulu untuk mendapat slot pemeriksaan di faskes terkait
  • Waktu pemeriksaan setiap hari Senin - Jumat pukul 08:00 - 15:00 WIB
  • Hasil pemeriksaan akan keluar 3 jam setelah pengambilan sampel
  • Hasil pemeriksaan akan dikirim melalui whatsapp, email atau bisa di ambil di lokasi terkait
  • Hanya berlaku untuk pembayaran pribadi (Tunai dan Debit)

Mengapa Anda membutuhkan paket healthy travel?

Persiapakan kesehatan keluarga Anda sebelum melakukan perjalanan dengan paket healthy travel yang meliputi hematologi lengkap, swab antigen, vaksin pneumonia serta vaksin influenza. Rapid swab test antigen yaitu pemeriksaan tes cepat untuk mendeteksi keberadaan virus corona. Sampel yang di gunakan yaitu sampel lendir dari dalam hidung (nasofaring) maupun belakang tenggorokan (orofaring).

selain melakukan rapid swab antigen Anda juga perlu melakukan vaksin flu agar tidak tertular terhadap virus influenza. Vaksin influenza diberikan untuk mencegah terhadap virus flu yang penularannya sangat cepat dan bisa mempengaruhi saluran pernafasan. Masa inkubasi virus influenza yaitu hanya 1-2 hari. Penderita akan merasakan gejala seperti demam, hidung meler, sakit tenggorokan tapi tidak seperti virus biasa.

Pneumonia merupakan salah satu penyakit pada infeksi paru-paru yang penyebabnya oleh bakteri (Streptoccocus), virus influenza, dan jamur. Vaksin PCV merupakan vaksin yang melindungi diri Anda dan keluarga dari penyakit pneumonia, pemberian vaksin ini sebagai salah satu bentuk pencegahan yang tepat.

Hematologi lengkap merupakan tes darah yang dilakukan secara menyeluruh untuk memeriksa kemungkinan segala penyakit. Hematologi lengkap termasuk hematologi rutin (complete blood count), laju endap darah, dan hitung jenis leukosit. Tes hematologi lengkap dilakukan untuk mengecek gejala awal semua jenis penyakit. 

Apa informasi penting mengenai paket healthy travel?

Selain melakukan upaya pencegahan terhadap virus corona dengan melakukan rapid swab antigen test COVIDD-19, pemberian vaksin pneumonia diberikan kepada anak-anak maupun lansia, selain itu diberikan juga orang-orang yang memiliki penyakit tertentu sperti :

  • Penyakit kronis, seperti asma, diabetes, dan gagal ginjal kronis
  • Kelainan bawaan lahir, seperti penyakit jantung bawaan
  • Daya tahan tubuh yang lemah, misalnya karena terinfeksi HIV dan efek samping kemoterapi
  • Kelainan darah, seperti thalasemia dan anemia sel sabit
  • Kebiasaan merokok

 Pemberian vaksin influenza juga tidak di anjurkan untuk :

  • Penderita alergi telur berat
  • Hipersensitifitas terhadap komponen-komponen vaksin(riwayat gangguan pernafasan atau pembengkakan wajah atau reaksi anafilaksis setelah pemberian vaksin serupa sebelumnya).

Berikut merupakan upaya pencegahan terhadap penyebaran virus corona :

  • Makan makanan yang bergizi, perbanyak sayur dan buah
  • Minum air putih yang cukup
  • Tidak begadang, dan tidur yang cukup
  • Jika sedang sakit, hindari keramaian dan menggunakan masker
  • Jika sedang batuk, lakukan etika batuk yang benar, yaitu menutup mulut dengan siku bagian dalam
  • Rajin mencuci tangan dengan cara yang benar

Yang harus diperhatikan sebelum melaukan paket healthy travel?

Dimasa pandemi penyebaran virus COVID-19 selain melakukan rapid swab antigen, melakukan pemberian suntik vitamin C dan vaksin influenza Anda harus mempersiapkan hal-hal berikut jika Anda ingin melakukan bepergian keluar kota seperti :

  • Cek kondisi kesehatan tubuh
  • Gunakan pembayaran non-tunai
  • Pilih akomodasi dan tempat penginapan yang sudah tersertifikasi standar kesehatan
  • Membawa alat kebersihan sendiri (membawa hand sanitizer, desinfektan, sabun)
  • Hindari kerumunan dan menjaga jarak aman (social distancing)

Profil Faskes

Visi : Menjadi penyedia layanan kesehatan terkemuka di Ahli Bersertifikat Indonesia.

Misi :

  • Memanfaatkan inovasi digital untuk menghadirkan perawatan kesehatan berkualitas bagi individu
  • Menyediakan produk dan layanan kesehatan berkualitas tinggi dengan harga bersaing
  • Menjadi mitra pilihan yang memungkinkan perusahaan untuk mengelola perawatan kesehatan karyawan
  • Meningkatkan nilai pemegang saham dengan keberlanjutan bisnis

 



Syarat & Ketentuan

  • Paket yang telah dibeli tidak dapat dikembalikan (non-refundable)
  • Voucher berlaku 2 (dua) minggu sejak pembelian
  • Silahkan melakukan booking terlebih dahulu untuk mendapat slot pemeriksaan di faskes terkait
  • Jadwal pendaftaran/booking ke Customer Care SehatQ adalah maksimal di pukul 16:00 WIB untuk H+1, diatas itu maka akan dibantu proses booking di hari lainnya
  • Jadwal pendaftaran/booking akan disesuaikan dengan ketersediaan kuota di pihak Faskes
  • Jika pasien tidak dapat hadir pada tanggal yang telah di daftarkan, silahkan hubungi langsung Faskes terkait
  • Tunjukkan voucher yang akan ditukarkan dan identitas diri pasien (KTP/SIM/Kartu Keluarga) kepada petugas pendaftaran Faskes terkait
  • Faskes berhak menolak layanan jika pasien tidak dapat menunjukkan voucher dan identitas diri
  • Harga dapat berubah sewaktu-waktu
  • SehatQ dan Faskes terkait tidak bertanggung jawab atas penolakan oleh pejabat berwenang terhadap kesalahan informasi/data yang diberikan pasien, dokumen yang tidak lengkap dan kadaluwarsa



Produk Terkait

Nama Promo

Paket Healthy Travel 5 - Klinik dan Laboratorium Telkomedika