Meprothion merupakan suplemen tablet yang berfungsi untuk memelihara kesehatan kulit dan membantu menjadikan kulit tampak lebih cerah. Tidak hanya cerah, perlahan tapi pasti kulit akan terlihat lebih putih berseri, bahkan terhindar dari risiko penuaan dini.
Suplemen ini mengandung reduksi L-glutation. L-glutation adalah antioksidan yang diproduksi secara alami di dalam tubuh oleh organ hati dan sel-sel saraf di otak.
L-glutation terbentuk dari tiga jenis asam amino, yaitu L-sistein, glisin, dan L-glutamat. Akan tetapi, seiring pertambahan usia atau karena kondisi kesehatan tertentu, produksi L-glutation akan berkurang, sehingga tidak heran jika banyak orang membutuhkan asupan L-glutation tambahan dari suplemen.
Beli online Meprothion Tablet dengan harga terbaik hanya di Toko SehatQ, pasti asli dan aman digunakan!
Nikmati promo GRATIS ongkir ke seluruh Indonesia. Temukan kode promonya di sini.
Hentikan pemakaian jika terjadi reaksi alergi.