Ketoconazole Hexpharm tablet adalah obat yang digunakan untuk mengatasi infeksi jamur, seperti panu (tinea versicolor), kurap (tinea corporis), dan kutu air (tinea pedis). Selain mengobati, obat ini pun dapat mencegah berbagai jenis infeksi yang disebabkan jamur.
Ketoconazole adalah obat antijamur yang mampu mencegah pertumbuhan sel jamur di tubuh.
Obat ini merupakan obat keras yang harus menggunakan resep dokter. Penggunaannya pun harus berdasarkan anjuran dokter untuk menghindari efek samping yang tidak diharapkan.
Beli obat online di Toko SehatQ - Pasti asli!
Nikmati promo GRATIS Ongkir ke seluruh Indonesia. Temukan kode promonya di https://toko.sehatq.com/voucher
Obat ini digunakan untuk mengatasi infeksi akibat jamur, seperti:
Ketoconazole bekerja dengan menghambat kerja enzim sitokrom pada membran sel jamur, sehingga mengganggu pembentukan ergosterol atau komponen penting dari membran sel jamur.
Ketoconazole 200 mg
Penggunaan obat harus sesuai petunjuk dokter.
Dewasa:
Anak-anak:
Dikonsumsi pada waktu makan.
Simpan di tempat kering dan sejuk pada suhu di bawah 30°C.