Obat ResepProduk ini hanya dapat dibeli melalui Chat Dokter berdasarkan gejala Anda.
Deskripsi
Ethambutol Tablet bermanfaat mengobati tuberkulosis pada paru-paru. Ethambutol Tablet termasuk ke dalam golongan obat keras yang hanya dapat dibeli menggunakan resep dokter.
Indikasi (manfaat)
Mengobati tuberkulosis pada paru-paru.
Komposisi
Ethambutol 500 mg.
Dosis
Dewasa:
Pengobatan utama dan pencegahan: 15 mg/kgBB sebanyak 1 kali/hari.
Untuk pengobatan ulang:25 mg/kgBB sebanyak 1 kali/hari selama 60 hari, dilanjutkan dengan 15 mg/kgBB sebanyak 1 kali/hari.
Maksimal dosis: 1,6 g sebanyak 1 kali/hari tergantung berat badan.
Anak-anak:
Dosis pencegahan: 15 mg/kg sebanyak 1 kali/hari.
Dosis pengobatan utama dan pengobatan ulang: 25 mg/kgBB sebanyak 1 kali sebanyak 60 hari, selanjutnya menjadi 15 mg/kgBB sebanyak 1 kali/hari.
Aturan pakai
Dikonsumsi dengan makanan.
Efek Samping
Gangguan pengelihatan.
Gangguan darah dan sistem limfatik seperti kadar trombosit darah yang rendah (trombositopenia).
Gangguan saluran pencernaan: mual dan nyeri pada bagian atas perut.
Belum Ada UlasanJadilah yang pertama untuk mengulas produk ini.
Produk Terkait
FAQ
Mengobati tuberkulosis pada paru-paru.
Dewasa:Pengobatan utama dan pencegahan: 15 mg/kgBB sebanyak 1 kali/hari.Untuk pengobatan ulang:25 mg/kgBB sebanyak 1 kali/hari selama 60 hari, dilanjutkan dengan 15 mg/kgBB sebanyak 1 kali/hari.Maksimal dosis: 1,6 g sebanyak 1 kali/hari tergantung berat badan.Anak-anak:Dosis pencegahan: 15 mg/kg sebanyak 1 kali/hari.Dosis pengobatan utama dan pengobatan ulang: 25 mg/kgBB sebanyak 1 kali sebanyak 60 hari, selanjutnya menjadi 15 mg/kgBB sebanyak 1 kali/hari.
Dikonsumsi dengan makanan.
Gangguan pengelihatan.Gangguan darah dan sistem limfatik seperti kadar trombosit darah yang rendah (trombositopenia).Gangguan saluran pencernaan: mual dan nyeri pada bagian atas perut.Demam.