Domperidone merupakan obat keras golongan antiemetika, yang berkhasiat untuk mencegah mual dan muntah.
Mencegah mual dan muntah.
Domperidone 10 mg.
Dikosumsi saat perut kosong, 15-30 menit sebelum makan.
1 strip @ 10 tablet.
Obat Keras
Ya
Simpan pada suhu diantara 15-30°C.
Hexpharm
-