Clinovir 5% krim adalah obat yang digunakan untuk mengobati infeksi virus herpes simplex pada kulit dan membran mukosa, serta infeksi pada selaput lendir, termasuk herpes genitalis dan herpes labialis.
Obat ini mengandung acyclovir sebagai zat aktifnya. Acyclovir merupakan obat antivirus yang bekerja dengan cara menghambat pertumbuhan virus tertentu. Meski begitu, zat aktif ini tidak dapat menyembuhkan herpes, tetapi hanya meredakan gejala dan menghambat perkembangan infeksi.
Clinovir 5% krim merupakan obat keras yang memerlukan resep dokter.
Beli obat online di Toko SehatQ - Pasti asli!
Nikmati promo GRATIS Ongkir ke seluruh Indonesia. Temukan kode promonya disini.
Acyclovir
Antivirus topikal
Nucleoside Reverse Transcriptase Inhibitor (NRTI)
Kategori B: Penelitian tidak menemukan efek malformasi atau efek yang mengganggu perkembangan janin pada trimester pertama dan selanjutnya. Studi pada reproduksi hewan telah membuktikan tingkat keamanan obat ini.
Acyclovir merupakan obat golongan antivirus. Obat ini bekerja dengan menurunkan pertumbuhan virus di tubuh Anda.
Berdasarkan proses kerja obat dalam tubuh, acyclovir diketahui memiliki status:
Acyclovir 5%
Penggunaan obat ini harus sesuai dengan petunjuk dokter.
Herpes genital dan herpes simpleks bibir
Oleskan secara tipis dan merata pada bagian yang terinfeksi
Simpan pada suhu 20-25°C dan jauhkan dari sinar matahari.
Hindari penggunaan obat ini pada pasien yang alergi terhadap acyclovir.
Jika efek samping dan keluhan penyakit tidak kunjung membaik, segera hubungi dokter Anda.
1 box isi 1 tube @ 5 g
Clinovir Krim merupakan golongan obat oles yang berkhasiat untuk meredakan infeksi virus pada kulit. Clinovir Krim mengandung bahan aktif asiklovir yang dipercaya dapat menghambat replikasi virus serta sintesis DNA.
Tahap awal hingga terjadi kekambuhan pada herpes genital (penyakit menular seksual akibat virus) dan herpes zoster (cacar pada kulit) dapat diatasi dengan Clinovir Krim. Obat oles ini merupakan golongan obat keras sehingga penggunaannya harus berdasarkan resep dari dokter, apoteker, dan tenaga kesehatan lainnya.
Clinovir Krim dapat digunakan ibu hamil setelah berkonsultasi dengan dokter telebih dahulu. Beli online Clinovir krim dengan harga terbaik hanya di Toko SehatQ, pasti asli!
Merek: Clinovir
Bentuk sediaan: Krim
Principal/Distributor obat: Pharos
Manufacture: Pharos
Kemasan obat: 1 box isi 1 tube @ 5 g
Simpan di tempat kering dan sejuk, serta terhindar dari panas sinar matahari langsung.
Penderita hipersensitif terhadap asiklovir.