Rempah Daun Sambiloto Dapat Meringankan Kencing Manis Pada Penderita Diabetes.
Khasiat lain :
Sambiloto juga berfungsi sebagai antimalaria, antikanker, mengobati borok, penawar racun makanan, pereda demam, meringankan tifus, meringankan gatal, sebagai tonikum, meringankan eksim, meringankan radang usus buntu dan masuk angin.
Mekanisme Kerja :
Andrographolide merupakan zat aktif utama dalam sambiloto yang berfungsi untuk menurunkan kadar glukosa dalam darah.
Produk ini telah terdaftar di Badan POM dengan nomer POM TR 062 356 961
SAMBILOTO, terbuat dari extract Sambiloto, dengan kandungan zat aktif yang tinggi. Diproses secara modern, memakai mesin buatan Jerman, sesuai dengan GMP/CPOTB dan dengan dukungan sistem quality manajemen ISO 9001:2008 sehingga menjamin kualitas dan hiegienis produk.
Secara tradisional digunakan untuk membantu meringankan gejala kencing manis.
Andrographidis Herba Extract (Sambiloto) 550 mg.
2 kapsul sebanyak 2 kali/hari.
Dapat dikonsumsi dengan atau tanpa makanan.
Simpan di tempat kering.