Andalan Test Pack adalah alat untuk mendeteksi kehamilan mandiri yang praktis dan mudah digunakan di rumah.
Anda dapat melakukan pengecekan pada pagi hari agar air seni masih pekat. Jadi, hasil yang didapatkan lebih akurat dan keberadaan hormon chorionic gonadotropin yang menjadi tanda sel telur telah dibuahi dapat terdeteksi dengan mudah.
Gunakan Andalan Test Pack 1 hingga 2 minggu setelah berhubungan intim atau saat mengalami tanda-tanda kehamilan, seperti telat datang bulan atau muncul gejala mual dan muntah-muntah.
Ikuti petunjuk penggunaan yang tertera pada kemasan dengan benar. Pastikan Anda menggunakan alat yang baru. Beli online Andalan Test Pack dengan harga terbaru hanya di Toko SehatQ, pasti asli!
Sebagai alat pendeteksi kehamilan pribadi.
Digunakan sesuai kebutuhan.
Simpan di tempat sejuk dan kering, serta terlindung dari cahaya matahari
Jangan gunakan satu alat test pack berulang kali.