Abate Sachet berfungsi untuk membasmi larva. Abate ditujukan untuk mencegah terjadinya penyakit demam berdarah, malaria dan penyakit lainnya yang disebabkan oleh nyamuk, dengan cara membasmi larvanya agar tidak terjadi perkembangbiakan. Abate mengandung temephos 1% yang merupakan zat insektisida yang tidak mencemari lingkungan dan aman bagi manusia. Penggunaan abate sangat mudah, cukup taburkan serbuk abate kedalam genangan air atau bak mandi, sehingga larva yang ada pada air tersebut tidak berkembangbiak menjadi nyamuk. Beli online Abate Sachet dengan harga terbaru hanya di Toko SehatQ, pasti asli!
Mencegah terjadinya penyakit demam berdarah, malaria dan penyakit lainnya yang disebabkan oleh nyamuk, dengan cara membasmi larvanya agar tidak terjadi perkembangbiakan.
Temephos 1%
10 g untuk 100 L air.
Ditaburkan kedalam penampungan atau genangan air.
1 sachet isi 10 g.
Lainnya
Reaksi alergi (hipersensitif) dan keracunan (berlebih)
Simpan ditempat yang aman dan jauhkan dari jangkauan anak - anak.
PT. BASF Indonesia